Nama Bayi Perempuan Modern

Nama Bayi Perempuan Modern Islami yang Keren dan Penuh Doa

Nama Bayi Perempuan Modern Islami – detiklife.com. Pemilihan nama bayi perempuan merupakan momen yang penuh kegembiraan bagi setiap pasangan suami istri. Saat ini, tren dalam pemberian nama bayi perempuan yang modern dan Islami semakin populer di kalangan masyarakat. Dengan menggabungkan nilai-nilai Islami yang mendalam dengan kesan modern, orang tua dapat memberikan identitas unik dan bernilai bagi sang buah hati.

Dalam artikel ini, kita akan menjelajahi beberapa nama bayi perempuan modern Islami yang menawarkan arti yang indah dan makna yang dalam, memberikan inspirasi bagi mereka yang sedang mencari nama yang istimewa untuk anak perempuan mereka. So, let’s dive in!

Nama Bayi Perempuan Modern Islami

1. Athasya Nisa Zoya
Athasya : Terakhir; dasar, asal
Nisa : Perempuan
Zoya : Jiwa pemimpin

2. Laela Adreena Syahquita
Laela : Malam yang gelap
Adreena : Kaya, makmur
Syahquita : Cantik

3. Tivona Zaina Rahmah
Tivona : pecinta alam
Zaina : Cantik
Rahmah : Kasih sayang

4. Navisha Habibah Wulandhary
Navisha : Permata yang sangat berharga
Habibah : Cerdas; pandai
Wulandhary : Rembulan, indah

5. Citra Adia Jannah
Citra : Gambaran
Adia : Hadiah dari Tuhan
Jannah : Surga

6. Bakhitah Aufa Adeline
Bakhitah : Beruntung; mujur
Aufa : Yang setia
Adeline : Mulia dan damai

7. Ilona Najma Zanitha
Ilona : Cantik.
Najma : Bintang
Zanitha : Anggun, lembut

8. Finna Zea Tahiyyah
Finna : Lembut dan jujur
Zea : bersinar
Tahiyyah : Kehormatan

9. Olivia Naura Sadidah
Olivia : pohon zaitun
Naura : Bunga
Sadidah : Tepat sasaran; benar

10. Misha Karimah Putri
Misha : siapa yang seperti dewa
Karimah : Murah hati
Putri : Anak perempuan

11. Belvya Najmu Aziza
Belvya : cantik
Najmu : Bintang
Aziza : Menghargai

12. Kekira Hayfa Hasibah
Kekira : satu yg tercinta
Hayfa : Rupawan
Hasibah : Dari keturunan yang terhormat

13. Farosha Amira Anindita
Farosha : Ksatria
Amira : Putri bangsawan
Anindita : Sempurna, unggul

14. Dalilah Shalihah Syauqiyyah
Dalilah : Bukti; dalil; azas
Shalihah : Shaleh; berprilaku benar
Syauqiyyah : Rindu, cinta

15. Hana Zaida Albertina
Hana : Mudah dapat rezeki
Zaida : Sederhana
Albertina : Amat terkenal

16. Qaniah Bahirah Dzahin
Qaniah : Merasa puas
Bahirah : Cantik; indah
Dzahin : Cerdik dan pandai

17. Annasya Shezan Najma
Annasya : Kemesraan, cinta, kasih, mesra, periang
Shezan : Cantik
Najma : Bintang

18. Aufa Wijah Rajilha
Aufa : Setia
Wijah : Sangat gembira
Rajilha : Bijaksana

19. Yulia Komala Kamilah
Yulia : Tabah, cantik seperti bunga
Komala : cantik seperti permata
Kamilah : Sempurna

20. Vanda Yasmin Zahra
Vanda : Jendral pemimpin
Yasmin : Bunga melati
Zahra : Berseri-seri

21. Munifah Ayudia Maysa
Munifah : Menonjol, kedudukan tinggi
Ayudia : Cantik, Rendah hati
Maysa : berjalan bangga

22. Bunga Zoya Mysha
Bunga : Kembang
Zoya : Jiwa pemimpin
Mysha : Bahagia selamanya

23. Simra Ariqah Ratu
Simra : Surga, putri
Ariqah : Baik budi; mulia asalnya
Ratu : Pemimpin wanita

24. Nasifa Varisha Zuwena
Nasifa : Adil
Varisha : Mulia
Zuwena : baik

25. Adamma Brunella Sasikirana
Adamma : Anak yang cantik
Brunella : Berambut cokelat
Sasikirana : Bulan purnama

26. Laila Gadis Mutiara
Laila : cantik
Gadis : Wanita
Mutiara : batu mulia lambang keanggunan

27. Daisha Fikratuha Nasywa
Daisha : Kehidupan
Fikratuha : Pemikirannya
Nasywa : Besar hati, bersemangat.

28. Anisa Vania Azkayra
Anisa : Perempuan
Vania : Hadiah dari Tuhan
Azkayra : Orang yang bersih dan dihormati

29. Viona Asla Khalidah
Viona : Sehat
Asla : Gemulai; halus
Khalidah : Setiap waktu; selamanya

30. Mariam Adra Rafifah
Mariam : bunga
Adra : bangsawan
Rafifah : Berakhlak baik

To top