Nama Bayi Artinya Raja/Ratu

Nama Anak Lelaki Yang Artinya Raja

651. Alfred (Sejarah) : Nama dari Inggris Kuno yang berasal dari kata ælf ‘peri, mahluk supernatural’ + ræd ‘penasehat’. Banyak digunakan karena terkenalnya Alfred yang Agung (849-899), Raja Wessex
652. Amadeus (Sejarah) : Nama Latin di abad pertengahan yang bermakna ‘kasih Tuhan’, kemungkinan merupakan kata serapan dari Yunani Theophilos. Nama ini adalah nama tradisional di rumah kerajaan Savoy; pembawa nama ini adalah Amadeus IX yang Diberkati, Bangsawan Savoy (1435-72).
653. Amnon (Sejarah) : Sebagian besar nama orang Yahudi; terdapat dalam alkitab (artinya ‘setia’ dalam bahasa Yahudi), dipopulerkan oleh putra dari Raja David, yang memperkosa dan membuang saudara tirinya Tamar dan dibunuh oleh kakak laki-lakinya sendiri, Absolom.
654. Arthur (Sejarah) : Berasal dari Celtic. Raja Arthur adalah seorang raja Inggris pada abad 5 atau 6. Dia berkuasa di Inggris setelah kehancuran Kerajaan Romawi dan sebelum datangnya bangsa Jerman. Nama ini pertama kali dipakai di Latin Artorius; dari etimologi yang belum jel
655. Asa (Sejarah) : Nama Kristiani (nama dalam Injil), merupakan salah satu nama raja Judah terdahulu, yang berkuasa selama 40 tahun, seperti yang tercatat dalam 1 Kings dan 2 Chronicles. Nama itu berasal dari nama tengah yang berarti ‘dokter, penyembuh’ dalam bahasa Yahudi,
656. Augustus (Sejarah) : Nama Latin dari kata augustus ‘besar, terkemuka, hebat’ (dari augere ‘meningkatkan’). Kata ini digunakan sebagai gelar untuk para raja Romawi, dimulai dengan Octavian (Gaius Julius Caesar Octavianus), anak adopsi dari Julius Caesar, yaitu pada tahun 27 SM
657. Baldwin (Sejarah) : Dari nama orang Perancis yang berasal dari Jerman yang berarti ‘berani’. Merupakan nama pejuang perang salib dari normandia yaitu Baldwin dari Boulogne yang pada tahun 1100 terpilih menjadi raja pertama di Jerusalem.
658. Bill (Sejarah) : Pengubahan bentuk singkat dari William, tidak dipakai sebelum abad ke 19. Nama panggilan William of Orange yaitu “Raja Billy” adalah contoh awal dari Irlandia yang terpengaruh pemakaian kata-kata Inggris.
659. Boris (Sejarah) : Berasal dari nama panggilan Bogoris dari Tartar yang berarti “kecil”. Nama ini dibawa oleh penguasa dari Bulgaria pada abad ke 9 yang mengubah kerajaannya menjadi kerajaan kristen.
660. Bruce (Sejarah) : Diambil dari nama keluarga di Skotlandia,sekarang dipakai sebagai nama pemberian di seluruh negara berbahasa Inggris. Keluarga Bruce berpengaruh pada peristiwa Skotlandia di awal masa pertengahan,anggota keluarga yang terkenal adalah Robert ”the Bruce” (
661. Caspar (Sejarah) : Bentuk Belanda dari Jasper. Menurut legenda,ini adalah nama salah satu Tiga Raja Dari Timur yang membawa hadiah untuk Yesus.
662. Charles (Sejarah) : Dari Bahasa Jerman ‘Kar’l yang berarti orang bebas. Nama Charles dipilih oleh Ratu Mary dari Skotlandia (1542-87), yang dibawa dari Prancis untuk anaknya Charles James yang nantinya akan menjadi Raja James VI di Skotlandia.
663. Cyril (Sejarah) : Dari nama Yunani semi kuno Kyrillos,kata jadian dari kyrios “raja”. Dibawa oleh beberapa santo,khususnya ahli ilmu agama Cyril dari Alexandria dan Cyril dari Jerusalem.
664. Cyrus (Sejarah) : Dari bentuk Yunani (Kyros) dari nama berbagai raja dari Persia,lebih khususnya adalah Cyrus yang Agung (d.529 BC). Asal dari nama ini tidak diketahui,tapi pada awal masehi dihubungkan dengan kosakata Yunani Kyrios “raja”.
665. Daniel (Sejarah) : Nama dalam alkitab berarti “Tuhan adalah hakimku”,dibawa oleh salah seorang nabi yang kisahnya diceritakan dalam buku dari Daniel. Ia adalah budak Israel dari raja Assyrian Nebuchadnezzar.
666. David (Sejarah) : Nama dari alkitab,dibawa oleh raja Israel yang terhebat sepanjang masa. Sebagai anak kecil ia membunuh raksasa Philistine Goliath dengan ketapelnya. Sebagai raja dari Judah dan kemudian Israel, ia mengerahkan seluruh kekuatan kaum Israel dan mendirikan ke
667. Delroy (Sejarah) : Rupanya pengubahan bentuk dari Leroy,mungkin menunjukkan ungkapan Prancis kUno Del roy ‘pelayan raja’.
668. Dominic (Sejarah) : Dari nama Latin Dominicus, kata jadian dari Dominus “Raja”. Dipakai sebagian besar oleh umat Katolik Roma,untuk menghormati Santo Dominic (1170-1221)
669. Edgar (Sejarah) : Dari nama Inggris kuno berasal dari ead ‘kemakmuran, kaya’ + gar ‘tombak’. Ini adalah nama dari Raja Inggris dan snto, Edgar yang tenang dan Edgar Atheling ( pangeran muda yang terpilih oleh Inggris untuk menggantikan Harold sebagai raja pada tahun 1066.
670. Edward (Sejarah) : Dari nama Inggris kuno berasal dari ead ‘kemakmuran, kaya’ + weard ‘penjaga’. Ini adalah salah satu nama yang paling sukses dari semua nama Inggris kuno. Pembawa nama ini yang paling berpengaruh adalah Raja Edward (1002-66).
671. Egbert (Sejarah) : Dari nama Inggris kuno berasal dari ecg ‘tepian pedang’ + beorht ‘terang, terkenal’. Nama ini dibawa oleh dua santo dari Inggris pada abad 8 dan 9 raja Wessex.
672. Ehud (Sejarah) : Mungkin berarti ‘senang, simpati’ dalam Yahudi. Dibawa oleh Benjaminite yang menyelamatkan kaum Israel dari tikaman Raja Eglon (Judges 3: 15-26)
673. Ferdinand (Sejarah) : Dari nama Spanyol, aslinya adalah Ferdinando dari Jerman, berasal dari farð ‘petualangan’ + nand ‘bersiap-siap’. Ini adalah nama tradisional dalam keluarga kerajaan Spanyol.
674. Godwin (Sejarah) : Dari nama pribadi Inggris kuno Godwine, berasal dari god ‘tuhan’ + wine ‘teman’. Dibawa oleh pangeran dari Wessex pada abad 11, orang paling penting di Inggris setelah raja
675.

Nama Bayi Terbaru:

  1. Inilah Arti Nama Zygysmundo Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  2. Inilah Arti Nama Zygysmund Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  3. Inilah Arti Nama Zygysmun Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  4. Inilah Arti Nama Zygysmondo Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  5. Inilah Arti Nama Zygysmond Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  6. Inilah Arti Nama Zygysmon Dalam Bahasa Polandia Untuk Laki-laki
  7. Inilah Arti Nama Zygl Dalam Bahasa Rusia Untuk Laki-laki
To top