Nama Bayi Sejarah Pilihan Terbaik Bag 2

1301. Maralyn (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Marilyn
1302. Marcella (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin dari Marcellus (Maecel). St Marcela adalah wanita bangsawan Romawi di akhir abad 4 yang menginapkan St Jerome selama tiga tahun.
1303. Marcia (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin dari Marcius, yang berasal dari nama Marcus. St Marcia adalah yang diperingati bersama kelompoknya Felix, Luciolus, Fortunatus dan lainnya.
1304. Marea (Perempuan – Sejarah): Perubahan bentuk dari Maria
1305. Marga (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Margaret
1306. Marganingsih (Perempuan – Sejarah): Nama gereja katholik berbentuk Joglo, berlokasi di Semarang.
1307. Margaret (Perempuan – Sejarah): Nama yang sangat umum sejak abad pertengahan, berasal via Perancis Marguerite dan Latin Margarita, dari bahasa Yunani margaron ‘mutiara’. St Margaret dimartir di Antioch, Pisidia selama penganiayaan yang dihasut oleh Kaisar Diocletian di awal abad 4. (Mairead, Marged, Margaretha, Margrit, Margret, Margrieta, Malgorzata.)
1308. Margarita (Perempuan – Sejarah): Bentuk Spanyol dari Margareta
1309. Margaux (Perempuan – Sejarah): Bentuk khayal dari Margot, terinspirasi dari sebuah desa dekat Bordeaux yang terkenal dengan anggurnya.
1310. Margery (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Margaret
1311. Margie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Margaret atau Margery
1312. Margot (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan Perancis dari Marguerite (Margo)
1313. Marguerita (Perempuan – Sejarah): Bentuk Latin dari Marguerite
1314. Marguerite (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Margareta. Nama ini juga dipakai untuk melambangkan bunga daisy (semacam aster)
1315. Maria (Perempuan – Sejarah): Bentuk Latin dari Mary.
1316. Mariah (Perempuan – Sejarah): Pengembangan dari nama Maria
1317. Mariam (Perempuan – Sejarah): Bentuk Aram dari nama Yahudi, Miriam
1318. Mariamne (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Miriam, yang digunakan oleh sejarahwan Yahudi, Flavius Josephus, sebagai seorang istri dari Raja Herod.
1319. Marian (Perempuan – Sejarah): Nama di abad pertengahan dari nama Marion. Juga merupakan kombinasi dari nama Mary dan Ann
1320. Marianne (Perempuan – Sejarah): Bentuk panjang dari Marian. Juga merupakan bentuk Perancis dari Mariamne. Nama ini digunakan sebagai tokoh simbol dari Republik Perancis.
1321. Maribella (Perempuan – Sejarah): Nama Latin, kombinasi dari nama Maria dan Bella
1322. Marice (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Maris
1323. Marie (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Maria
1324. Mariel (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Mariella atau perubahan dari nama Muriel atau Meriel
1325. Mariella (Perempuan – Sejarah): Bentuk Italia dari Maria
1326. Marielle (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan Perancis dari Marie. Dipopulerkan oleh cerita dari Abbé Prévost, Manon Lescaut (1731)
1327. Marietta (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan Italia dari Maria. Nama Gael-Skotlandia Mar(i)etta merupakan bentuk Inggris dari nama Mairead, nama Gael yang setara dengan Margaret.
1328. Marigold (Perempuan – Sejarah): Diambil dari nama bunga di akhir abad 19 dan awal abad 20. Dinamakan dengan bahasa Inggris kuno golde ‘emas’, sesuai dengan warnanya.
1329. Marika (Perempuan – Sejarah): Bentuk Slavia dari Maria
1330. Marilee (Perempuan – Sejarah): Nama modern, kombinasi dari Mary dan Lee
1331. Marilene (Perempuan – Sejarah): Nama modern, kombinasi dari Mary dan akhiran -lene, atau juga merupakan bentuk lain dari Marilyn
1332. Marilla (Perempuan – Sejarah): Pengembangan dari nama Maria, dengan menggunakan akhiran -illa
1333. Marilyn (Perempuan – Sejarah): Kombinasi dari nama Mary dengan akhiran -lyn. Di abad 18, tercatat merupakan kombinasi dari nama Mary dan Ellen. Dipopulerkan oleh bintang film Marilyn Monroe (1926-1962) (Marilynn(e), Marylyn(n))
1334. Marina (Perempuan – Sejarah): Nama Latin, bentuk feminin dari Marinus, yang artinya ‘dari lautan’
1335. Marion (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Marie. Di beberapa tempat merupakan nama kesayangan dari Margaret atau Margery. Untuk nama laki-laki, merupakan perubahan dari nama Marian dan bentuk lain dari nama Latin Marianus (Marius).
1336. Maris (Perempuan – Sejarah): Nama modern, kemungkinan berasal dari kata kedua dari julukan Marian stella maris ‘bintang lautan’
1337. Marisa (Perempuan – Sejarah): Pengembangan nama Maria di abad 20
1338. Marissa (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Marisa
1339. Marjie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Margaret atau Margery, dan bentuk lain dari Margie
1340. Marjorie (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern dari Margery. Nama ini bangkit karena berhubungan dengan dongeng etimologi, yaitu nama sebuah tanaman herbal marjoram.
1341. Marla (Perempuan – Sejarah): Nama Inggris: bentuk modern, merupakan perubahan dari nama Marlene, juga bentuk feminin dari Marlon
1342. Marlene (Perempuan – Sejarah): Dari nama Latin Maria Magdalene (Madeleine). Berasal dari Jerman. Dipopulerkan oleh bintang film Marlene Dietrich (1901-92)
1343. Marnie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari nama Swedia, Marna.
1344. Marsha (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Marcia, dipopulerkan oleh bintang film Amerika, Marsha Hunt (lahir 1917)
1345. Martha (Perempuan – Sejarah): Nama dalam Perjanjian Baru, dari bahasa Aram ‘wanita’. Merupakan saudari Lazarus dan Mary dari Bethany. (Marthe, Marta, Martta)
1346. Marti (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Martina atau Martine
1347. Martina (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin dari nama Latin Martinus (Martin). Dipoplerkan oleh pemain tenis Amerika, Martina Navratilova (lahir 1956), yang lahir di Republik Ceko.
1348. Martine (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Martina
1349. Marty (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Martin atau Martina dan Martine. Dipopulerkan oleh komedian Marty Feldman (1933-83), penyanyi pop Marty Wilde (lahir 1939), dan penyanyi country Marty Robbins (1925-82)
1350. Marva (Perempuan – Sejarah): Nama modern, bentuk feminin dari Marvin
1351. Mary (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama bentuk Perancis, Marie dan Latin, Maria. Nama dalam Perjanjian Baru dari nama Miriam, yang diartikan St Jerome sebagai ‘tetesan dari lautan’. Merupakan nama ibu dari Jesus. (Mairi, Maili, Mari, Marja, Mair, Marija, Marica)
1352. Maryam (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Mariam
1353. Marylyn (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Marilyn (Marylynn)
1354. Matilda (Perempuan – Sejarah): Bentuk Latin dari nama Jerman yang berasal dari kata maht, meht ‘hebat, kuat’ + hild ‘pertempuran’. Merupakan nama dari Ratu Jerman (895-968), Istri dari Henry Sang Pemburu. (Mathilda, Mechtilde, Machteld, Matilde, Matild)
1355. Maud (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Matilda. Merupakan nama istri dari William Sang Penakluk, dia adalah putri dari Baldwin, Pangeran dari Flanders.
1356. Maude (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Maud, lafal umum di Amerika Utara
1357. Maura (Perempuan – Sejarah): Nama Celtic. St Maura adalah santo di abad 5 yang dimartir, dan sedikit sekali diketahui.
1358. Maureen (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Irlandia, Mairin. Dipopulerkan oleh aktris film, Maureen O’Hara (lahir 1920)
1359. Mave (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Maeve, juga bentuk pendek dari Mavis
1360. Mavis (Perempuan – Sejarah): Diambil dari nama burung, sejenis burung murai, pertama kali diperlihatkan di Chaucer. Berasal dari bahasa Perancis Kuno.
1361. Maxie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari nama leki-laki atau perempuan yang berawalan suku kata ini, seperti Maxwell atau Maxine (Maxi)
1362. Maxine (Perempuan – Sejarah): Nama modern sekitar tahin 1930. Bentuk lain dari Max dengan tambahan akhiran feminin -ine.
1363. May (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari nama Margaret dan Mary. Juga diambil dari nama bulan Mei, dan merupakan nama bunga berduri dan berwarna putih yang mekar di bulam Mei.
1364. Maya (Perempuan – Sejarah): Bentuk Latin dari nama May, atau bentuk lain dari nama dewi Romawi, Maia.
1365. Maybelle (Perempuan – Sejarah): Perubahan bentuk dari Mabel
1366. Meagan (Perempuan – Sejarah): Nama modern, bentuk Irlandia dari Megan (Meaghan)
1367. Medea (Perempuan – Sejarah): Nama dalam mitologi klasik seorang putri raja Colchian, yang menolong Jason mencuri Bulu Domba Emas dari ayahnya. Berasal dari bahasa Yunani medesthai ‘menggambarkan, merencanakan, mempertimbangkan’
1368. Meg (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Margaret. Dipopulerkan dalam novel Little Women (1855) karya Louisa M. Alcott oleh tokoh Meg March.
1369. Megan (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan Wales dari Meg (Meghan, Meaghan)
1370. Meggie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Margaret, Meg atau Megan. Dipopulerkan oleh tokoh utama dalam novel The Thorn Birds (1977) karya Colleen McCullough.
1371. Meghan (Perempuan – Sejarah): Nama modern, bentuk lain dari Megan
1372. Mehalia (Perempuan – Sejarah): Perubahan bentuk dari Mahalia.
1373. Mehetabel (Perempuan – Sejarah): Nama Kristiani (berarti ‘Tuhan membuat bahagia’ dalam bahasa Yahudi), lahir oleh tokoh, ‘putri dari Matred, putri dari Mezahab’ yang disebutkan sekilas dalam silsilah. (Mehitabel)
1374. Mel (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Melvin atau Melville, juga Melanie.
1375. Melanie (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis Kuno dari nama Latin Melania, berasal dari bahasa Yunani melas ‘hitam, gelap’. Merupakan nama dua orang santo Romawi di abad 5, seorang nenek dan cucu. St Melania muda adalah anggota keluarga bangsawan kaya, yang memberikan hartanya untuk (Melany, Mellony, Meloney)
1376. Melinda (Perempuan – Sejarah): Nama modern, berasal dari suku kata pertama nama-nama seperti Melanie dan Melissa, dengan tambahan akhiran -inda
1377. Melissa (Perempuan – Sejarah): Dari bahasa Yunani melissa ‘lebah madu’. Merupakan nama penyihir baik yang membebaskan Rogero dari pengaruh sihir Jahat Alcina dalam sajak narasi Ariosto, Orlando Furioso (1532) (Melit(t)a)
1378. Melitta (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari nama Melissa
1379. Melody (Perempuan – Sejarah): Nama modern dari kosakata Yunani melodia ‘menyanyikan lagu’.
1380. Melony (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Melanie, kemungkinan dipengaruhi Melody (Mellony)
1381. Mercedes (Perempuan – Sejarah): Nama Spanyol yang dihubungkan dengan pemujaan terhadap Bunda Maria. Dalam bahasa Latin mercedes berarti ‘tebusan’. Dipopulerkan oleh aktris film Amerika, Mercedes McCambridge (1916-2004), juga oleh merk mobil mewah Jerman.
1382. Mercia (Perempuan – Sejarah): Bentuk Latin dari Mercy
1383. Mercy (Perempuan – Sejarah): Dari kosakata yang menggambarkan keluhuran budi dan kemurahan hati, dan terutama pengampunan Tuhan terhadap para pendosa. Berasal dari bahasa Latin merces ‘upah, penghargaan’.
1384. Meredith (Perempuan – Sejarah): Dari nama Wales Kuno. Dipopulerkan oleh tokoh wanita dalam novel Enid Bagnold, National Velvet (1935)
1385. Meriel (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Muriel, yang merupakan bentuk Breton dari nama Celtic
1386. Merle (Perempuan – Sejarah): Kemungkinan bentuk lain dari Meriel, juga merupakan nama yang diambil dari nama burung, yang berasal dari bahasa Perancis Kuno merle ‘burung hitam’. Dipopulerkan oleh aktris Merle Oberon (1911-79)
1387. Merrily (Perempuan – Sejarah): Terutama di Amerika: bentuk lain dari Marilee
1388. Merrilyn (Perempuan – Sejarah): Nama modern, gabungan nama Marilyn dan Merry
1389. Merry (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Mercy. Nama ini diberikan untuk seseorang yang bertemperamen ceria dan periang
1390. Mertice (Perempuan – Sejarah): Nama modern, yang ditemukan di Amerika Selatan. Kemungkinan merupakan nama yang diciptakan sendiri
1391. Meryl (Perempuan – Sejarah): Nama modern, dipopulerkan oleh aktris Amerika, Meryl Streep (lahir 1949)
1392. Meshya (Perempuan – Sejarah): Nama sebuah desa di daerah India
1393. Mia (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan Denmark dan Swedia dari nama Maria. Dipopulerkan oleh aktris, Mia Farrow (lahir 1945)
1394. Michaela (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin Latin dari Michael (Mikayle)
1395. Michal (Perempuan – Sejarah): Nama Kristiani (berarti ‘selokan, aliran’ dalam bahasa Yahudi). Merupakan nama putri dari Saul yang menikahi Raja David.
1396. Michéle (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Michel (Michael)
1397. Michelle (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Michel (Michael). Populer sebagai nama dala judul lagu dari The Beatles (1966)
1398. Mickenzie (Perempuan – Sejarah): Perubahan bentuk dari Mackenzie, yang dipengaruhi nama Mick
1399. Mignonette (Perempuan – Sejarah): Nama Perancis yaitu julukan untuk ‘si kecil sayang’, bentuk feminin dari mignon ‘manis, mungil, cantik’. Juga merupakan nama bunga, sejenis bunga Raseda
1400. Mikayla (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern dari Michaela

To top