Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton

15 Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton Beserta Artinya

Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton – kumpulannamabayi.com. Bagi masyarakat kejawen, proses memilihkan nama untuk sang bayi bukanlah perkara yang mudah. Perlu pertimbangan dan perhitungan khusus dalam mencari nama terbaiknya. Karena nama merupakan hal sakral yg melekat untuk seumur hidup. Oleh karena itu tidak boleh sembarangan, seprti halnya rtikel berikut ni.

Kumpulan nama bayi laki-laki jawa keraton dibawah ini, dapat membantu Anda memilih nama yg cocok utk calon buah hatinya. Dan Ayah/bunda tidak perlu memikirkan arti & rangkaiananya. Karena referensi nama bayi laki-laki jawa keraton yang kami sediakan, sudah terpilih dan telah kami pertimbangkan dengan matang. Sehingga para orangtua tak usah ragu serta khawatir lagi. Daripada penasaran, mending langsung baca yuk pilihan nama bayi laki-laki jawa keraton berikut.

Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton

Inspirasi Nama Bayi Laki-Laki Jawa Keraton Beserta Artinya

1. Bisma Pradana Putra

  • Bisma : Sangat Luar Biasa
  • Pradana : Perdana, awal, no. satu
  • Putra : Anak laki-laki

Nama bayi laki laki jawa keraton pertama yang kami referensikan untuk Anda ialah Bisma Pradana Putra. Yang memiliki arti anak laki laki pertama yang memiliki kepandaian luar biasa. Nah bagi Anda yang menginginkan anaknya tumbuh menjadi anak yang cerdas, nama ini sangat cocok loh.

2. Lakeswara Oriana Raynar

  • Lakeswara : Raja dunia
  • Oriana : Keemasan
  • Raynar : Prajurit yang kuat

Selanjutnya ada nama Lakeswara Oriana Raynar. Nama bayi laki laki jawa keraton yg satu ini, sangat kami rekomendasikan untuk Anda. Karena selain memiliki rangkaian yg bagus nama tersebut juga mempunyai arti yg baik yaitu seorang raja bijaksana dan kuat yang memiliki wajah tampan menawan seperti emas .

3. Haryo Pandi Chayadi

  • Haryo : Mulia
  • Pandi : lembing, tombak
  • Chayadi : Sinar yang indah

Inspirasi nama anak perempuan jawa keraton yang tak kalah kerennya adalah Haryo Pandi Cahyani yang berarti anak laki laki berhati mulia dengan tubuh yang indah dan memiliki pemikiran yang tajam seperti tombak. Dan Anda bisa memanggilnya dengan nama Haryo.

4. Nadindra Yaga Bratadikara

  • Nadindra : Sungai yang besar dan dalam
  • Yaga : Anak, putra
  • Bratadikara : pemimpin abadi rumah tangga

Nadindra Yaga Bratadikara adalah pilihan nama bayi laki2 jawa keraton selanjutnya yg kami refrensikan. Nama yg keren ini memiliki arti yg bagus loh, yaitu seorang putra bangsawan yang kelak menjadi pemimpin yg bijaksana dengan penuh keagungan. Nama tersebut mengandung harapan agar anaknya kelak menjadi seorang pemimpin yang bijaksana dan selalu berbuat adil.

5. Fonzo Hardya Paciano

  • Fonzo : kesiapan
  • Hardya : Gunung
  • Paciano : Kedamaian

Rangkaian nama bayi laki laki jawa keraton yang tak kalah bagusnya ialah Fonzo Hardya Paciano. Nama yg sangat keren bukan? Nah nama ini juga memiliki arti yg tak kalah kerennya loh, yaitu bayi laki-laki yang memiliki cita-cita tinggi seperti gunung dan memiliki kesiapan untuk mensejahterakan keluaga agar hidup dengan damai. Andapun bisa memanggilnya dengan nama Fonzo ataupun Hardya.

Baca Juga :
117 Nama Bayi Laki Laki Jawa Terkeren

6. Nandana Surya Haryono

  • Nandana : Anak laki-laki
  • Surya : Matahari
  • Haryono : Bangsawan

Memasuki inspirasi nama bayi laki laki jawa keraton keenam ada nama Nandana Surya Haryono yang artinya sendiri ialah anak laki laki keturunan bangsawan yang banyak memberikan kontribusi untuk kemajuan pemerintahannya. Nah cocok banget nih jika Anda menginginkan anaknya menjadi seorang pemimpin.

7. Hendi Adri Prasetiyo

  • Hendi : Orang yang pantang menyerah
  • Adri : Batu karang, kuat, gunung, tinggi
  • Prasetiyo : Kehormatan

Hendi Andri Prasetiyo menjadi pilihan ketujuh untuk rekomendasi nama anak laki laki jawa keraton. Arti nama ini ialah seorang anak lelaki terhormat yang memiliki semangat pantang menyerah yang tinggi untuk mencapai cita-citanya.

8. Hernawa Kaesang Mahardika

  • Hernawa : orang yang berhati lapang
  • Kaesang : Raja Keturunan Bangsawan
  • Mahardhika : Berilmu dan beragama

Bagi Anda yang menginginkan anak laki lakinya tumbuh menjadi anak yang berilmu agama tinggi maka nama Hermawan Kaesang Mahardika sangat cocok dijadikan inspirasi. Karena nama tersebut mengandung arti seorang raja keturunan bangsawan yang memiliki hati yg lapang untuk memaafkan serta mempunyai ilmu agama yg tinggi.

9. Natha Raden Prayitna

  • Natha : Pelindung
  • Raden : Bangsawan
  • Prayitna : Waspada

Nama selanjutnya yang kami rekomendasikan ada Natha Raden Prayitna. Nama bayi laki laki jawa keraton ini memiliki arti yaitu seorang pria bangsawan yang sangat berhati-hati dalam mengambil keputusan serta menjadi pelindung yg mulia bagi rakyatnya. Dan Anda pun bisa menggunkan nama Natha sebagai nama panggilannya.

10. Takim Kusna Wibisana

  • Takim : Lelaki pekerja keras
  • Kusna : Tampan
  • Wibisana : Tokoh Pewayangan, bijaksana

Contoh nama bayi laki-laki jawa keraton yang bagus lainnya misalnya Takim Kusna Wibisana, yang artinya sendiri adalah seorang lelaki pekerja keras dengan wajah yang sangat tampan serta memiliki sifat sangat bijaksana seperti nama tokoh pewayangan Wibisana. Nam ini mengandung harapan agar sang anak tumbuh menjadi seseorang yg rajin bekerja dan selalu bijaksana.

11. Nirwasita Niscala Santoso

  • Nirwasita : Bijaksana
  • Niscala : Kokoh
  • Santoso : Sejahtera

Nirwasita Niscala Santoso ini merupakan referensi nama bayi jawa keraton yang kami sangat rekomendasikan. Selain memiliki rangkaian yg bagus, nama diatas juga mengandung makna baik yakni anak cowok berhati kuat dan bijaksana serta mampu memberikan kesejahteraan bagi keluarganya.

12. Kevin Ararya Batara

  • Kevin : Lemah lembut, dapat dicintai
  • Ararya : golongan bangsawan
  • Batara : Wibawa dewa

Pilihan nama bayi lelaki jawa keraton yg cocok untuk anak laki-laki Anda adalah Kevin Ararya Batara. Nama yang satu ini memiliki arti yaitu anak laki-laki keturunan bangsawan yang lemah lembut dan sangat dicintai banyak orang karena kewibawaannya. Anda juga bisa memanggilnya dengan nama Kevin.

Baca Juga :
Rangkaian Nama Bayi Laki laki Jawa Keraton Yang Terbaik

13. Nayaka Singgih Artganta

  • Nayaka : Pemimpin
  • Singgih : Sungguh, kesungguhan
  • Artganta : Berkedudukan tinggi

Gabungan nama bayi laki laki jawa keraton selanjutnya, kami hadirkan nama Nayaka Singgih Artganta yang artinya seorang pria jawa yang memiliki jiwa pemimpin dengan kedudukan tinggi dan selalu bersungguh-sungguh dalam menjalani hidup.

14. Mahatma Brata Haryono

  • Mahatma : berjiwa besar
  • Brata : bertapa brata
  • Haryono : Bangsawan

Nama selanjutnya yang kami referensikan untuk para orangtua ialah Mahatma Brata Haryono. Dari rangkaian namanya sudah terlihat jika nama tersebut mengandung unsur jawa keraton yang artinya bayi laki laki bangsawan berjiwa besar dan selalu berdoa kepada Tuhan jika menginginkan sesuatu.

15. Khalil Nadindra Hastungkara

  • Khalil : Kesayangan
  • Nadindra : Sungai yang besar dan dalam
  • Hastungkara : Kesungguhan menghadapi masalah

Dan ide nama bayi laki-laki jawa keraton yang terakhir adalah Khalil Nadindra Hastungkara, yang artinya sendiri adalah seorang cowo kesayangan yang penuh dengan keagungan dan kesungguhan dalam menghadapi sebuah masalah. Anda juga bisa menggunakan nama Khalil sebagai panggilan akrabnya.

To top