Nama Bayi Perempuan Kristen

Nama Bayi Perempuan Kristen Dan Artinya Terlengkap

Nama Bayi Perempuan Kristen – kumpulannamabayi.com. Memberikan nama untuk buah hati Anda, bukanlah perkara yang mudah. Sebagai orang tua, Anda harus jeli dan cermat dalam pemilihan nama untuknya. Dan dalam agama kristen sendiri, pemberian nama bayi perempuan diharuskan menggunakan nama kristen. Selain menjadi ciri khas, memberikan nama kristiani dipercaya mengandung doa serta mukjizat dari Tuhan.

Nah bagi Anda yg beragama nasrani, kumpulan nama bayi perempuan kristen dan artinya terlengkap dibawah ini,bisa dijadikan inspirasi loh. Selain daftar & rangkaian nama yg indah, ide nama bayi perempuan kristen berikut, juga memiliki arti yang baik. Sehingga sangat cocok untuk dijadikan pilihan ketika menamai bayi perempuan Ayah/Bunda.

nama bayi perempuan kristen

Pilihan Nama Bayi Perempuan Kristen Yang Terbaik

  • Abigail : Bertujuan Baik, Indah
  • Abijah : Raja Dari Ayah
  • Achiera : Keberuntungan, Diberkati, Bahagia
  • Adena : Seorang Bangsawan
  • Adinah : Semampai
  • Adira : Kuat Dan Bertenaga
  • Afra : Kelinci Muda
  • Ahsira : Kaya
  • Ahuda : Yang Dikasihi
  • Akiha : Dilindungi
  • Akiva : Penyembuhan
  • Alijah : Kesukaan
  • Alvina : Bangsawan Dan Teman Yang Bijaksana
  • Aneta : Kemuliaan
  • Annora : Baik Budi
  • Araminta : Yang Megah
  • Ariela : Singa Tuhan
  • Asenka : Yang Mulia
  • Atira : Pendoa
  • Bathshua : Anak Kekayaan
  • Berenice : Kemenangan
  • Bethani : Rumah Pohon Ara
  • Bethany : Rumah Pohon Ara
  • Betula : Perawan
  • Bithiah : Anak Fir’aun
  • Bithynia : Nama Yang Dipinjam
  • Bitya : Anak Tuhan
  • Chaka : Kehidupan
  • Chanah : Anggun Dan Menawan
  • Cicilia : Baju Bulu Domba
  • Evy : Kehidupan
  • Fransiska : Wanita Dermawan
  • Genessa : Sang Pionir
  • Hadara : Kemenangan Tuhan
  • Hannia : Anggun Dan Baik Hati
  • Iris : Pelangi
  • Isha : Wanita
  • Jordana : Kuat, Perkasa
  • Juana : Kemuliaan Tuhan
  • Kelila : Kemenangan (Kelilah)
  • Kerrin : Kecantikan
  • Kyla : Kegemilangan
  • Laila : Senja
  • Malina : Dari Puncak Menara Tinggi
  • Marbella : Keindahan
  • Maria : Laut Yang Dingin
  • Marisca : Laut Yang Dingin
  • Marthe : Kesedihan
  • Mary : Ibu Dari Tuhan
  • Michal : Yang Menyukai Tuhan
  • Michell : Yang Menyukai Tuhan
  • Mitzi : Kecil
  • Nita : Yang Mulia
  • Nitza : Mekar
  • Nizana : Yang Mekar
  • Noy : Hiasan
  • Noyo : Hiasan (Noy)
  • Nureet : Tumbuhan
  • Oma : Takzim, Hormat
  • Selima : Tentram
  • Serafina : Nyala Api
  • Sharon : Meninggalkan Dataran
  • Sharren : Tanah Yang Subur
  • Slyvia : Kayu Hutan
  • Talitha : Anak-Anak
  • Tikva : Harapan Baik
  • Vania : Hadiah Dari Tuhan
  • Vida : Yang Dikasihi
  • Yael : Kambing Gunung
  • Yasika : Dia Melihat
  • Yessica : Dia Melihat
  • Yona : Burung Merpati
  • Yosephina : Tuhan Akan Menggandakan
  • Yudita : Memuji
  • Yuta : Memujizahara
  • Zahavah : Emas
  • Zamara : Dipuji
  • Zamira : Wanita Terpuji
  • Zarahlinda : Fajar Yang Indah
  • Zarra : Bangkitnya Hari
  • Zehira : Dilindungi
  • Zeisha : Pohon Yang Cantik
  • Zemil : Lagu Yang Riang Gembira
  • Zemirah : Lagu Yang Riang Gembira
  • Zera : Yang Benih
  • Zhafa : Emas
  • Zhavi : Emas
  • Zhivana : Terang Bersinar
  • Zibia : Kelinci Betina
  • Zibiah : Kelinci Betina
  • Zifanna : Terang Benderang
  • Zilfah : Bermartabat
  • Zillah : Bayangan
  • Zilpah : Menjatuhkan Kitab Suci
  • Zilvania : Wanita Yang Bermartabat
  • Zimra : Lagu Pujian
  • Zimria : Lagu Pujian
  • Zivanna : Terang
  • Zulema : Kedamaian
  • Zulima : Kedamaian

Rangkaian Nama Bayi Perempuan Kristen Dan Artinya

1. Galia Giyati Grimonia : Perempuan berhati mulia, penyabar, selalu tenang dalam mengahadapi masalah, serta sangat semangat untuk mencapai keinginannya
Galia : Tenang, sabar
Giyanti : Berjiwa semangat
Grimonia : Perempuan mulia

2. Niken Sava Amarissa : Anak perempuan pemberian Tuhan yang membawakan ketenangan dan kedamaian jiwa
Niken : Anak perempuan
Sava : Ketenangan
Amarissa : Pemberian Tuhan

3. Mia Lanita Christine : Anak gadis yang berbakti kepada orangtuanya, serta menjadi pengikut kristen yang setia
Mia : Kepunyaanku
Lanita : Pengadi orang tua
Christine : Pengikut Kristen

4. Divsha Dayanira Atala : Wanita muda yang manis seperti madu yang mengobarkan gairah yang besar untuk mencapai cita-citannya
Divsha : Madu
Dayanira : Yang mengobarkan gairah yang besar
Atala : Yang Kelihatan Muda

5. Jaffa Ariana Heliana : Gadis cantik yang memiliki kehidupan yg kudus dan memberikan dirinya hanya kepada Tuhan
Jaffa : cantik
Ariana :Kudus
Heliana :ia yang memberikan dirinya kepada Tuhan

6. Bianca Rivka Avigail : Bayi perempuan yang terlahir putih bersih dan memberikan kebahagiaan kepada keluarganya serta akan menjadi pengikut kristen yg setia
Bianca : putih bersih
Rivka : Setia
Avigail : Memberikan kebahagiaan

7. Gabriele Josephine Nathania : Anak wanita pemberian Tuhan yang selalu menggantungkan hidupnya hanya untuk Tuhan
Gabriele : Tuhan adalah kekuatanku
Josephine : Yang ditambahkan
Nathania : Pemberian Tuhan

8. Amita Setia Dewi : Anak cewek tersayang yang diberi kehidupan bahagia, menetramkan jiwa, dan selalu menebarkan hal-hal kebaikan kepada orang lain
Amita : Kebenaran
Setia : Jalan penghidupan yang tentram, merdeka, bahagia dan sempurna
Dewi : disayangi

9. Naomi Ozera Abiasa : Gadis paling cantik yang sangat disiplin, selalu taat dan takwa kepada Tuhan dan menjadi sebuah harta karun yg berharga
Naomi : Cantik, yang ter-
Ozera : Harta karun
Abiasa : Disiplin, takwa, taat

10. Jenar Clorinda Arundati : Wanita pemberani yang terkenal karena kecantikan yg bersinar seperti bintang diangkasa
Jenar : Merah
Clorinda : Terkenal karena kecantikannya
Arundati : bintang diangkasa

11. Ginny Lidia Christel : Gadis pengikut Kristus yang gigih dan semangat dalam bekerja dan menjalani hidup
Ginny : Gadis
Lidia : Pekerja keras
Christel : Pengikut kristus

12. Helen Queensha Celestyn : Ratu cantik dan cemerlang yang mampu mendamaikan hati juga jiwa, dan dirindukan oleh surga
Helen : Yang cemerlang
Queensha : Ratu
Celestyn : Surga

13. Samala Kristyn Atalanta : Wanita perkasa yang menjadi pengikut Kristus yg setia dan selalu dikabulakan setiap permintaannya
Samala :Tuhan mengabulkan
Kristyn :pengikut Kristus
Atalanta :Pemburu Wanita Perkasa

14. Greta Erela Amarissa : Anak perempuan cantik yang diutus untuk membawa pesan dari Tuhan untuk selalu berbuat baik dan jujur
Greta : Mutiara
Erela : Pembawa pesan
Amarissa : Diberikan oleh Tuhan

15. Kelila Aretusa Gines : Perempuan yang diberikan kehormatan untuk melahirkan pemimpin dan selalu menjadi pengikut Kristus yang setia
Kelila : mahkota, kehormatan
Aretusa :salah satu teman Artemis
Gines :ia yang melahirkan kehidupan

To top