Nama Bayi Perempuan Kristen

8 Nama Bayi Perempuan Kristen Protestan Dan Artinya

Nama Bayi Perempuan Kristen Protestan — namaperempuan.com. Menjadi sebuah ke asyikan tersendiri ketika pasangan saling berunding dalam menentukan nama terbaik untuk anak yang di miliknya kelak. Karena dalam hal ini pemilihan nama yang baik bagi seorang anak menjadi prioritas utama bagi masing-masing orang tua. Memang dalam menentukan dan memiliki nama ini bisa di katakan merupakan hal yang sakral terutama untuk menyambut kedatangan seorang anak ke dunia. Sehingga kesepakatan masing-masing pihak dalam menentukan nama yang baik untuk anak nya menjadi sesuatu yang paling utama.

Membahas mengenai nama dalam sebuah keluarga anda bisa menggunakan nama yang mengandung filosofi tertentu, doa, atau yang berhubungan dengan agama anda. Berbicara mengenai nama yang berhubungan dengan agama berikut ini akan secara spesifik membahas mengenai nama Kristen Protestan. Terutama untuk nama bayi perempuan yang nantinya dapat anda gunakan untuk memberikan nama pada anak anda. Berikut ini nama bayi perempuan Kristen Protestan yang bisa anda gunakan untuk anak anda.

Nama Bayi Perempuan Kristen Protestan

Nama Bayi Perempuan Kristen Protestan

1. Adah Alena Bertha : Perhiasan pemberian Tuhan yang bercahaya cemerlang

  • Adah : Perhiasan atau permata
  • Alena : Cahaya atau sinar
  • Bertha : Cemerlang atau gemilang

Nama bayi perempuan Kristen Protestan ini menjadi nama yang mewakili bentuk rasa syukur kedua orang tua terhadap anak yang di miliknya. Sehingga nama ini menjadi bentuk pujian betapa berharganya sang anak di mata kedua orang tuanya. Jenis nama ini nantinya dapat anda gunakan untuk memberikan pujian atau mengungkapkan rasa syukur atas hadirnya anak tersebut.

2. Morice Adamina Atira : Seorang perempuan yang membawa ajaran Tuhan

  • Morice : Jalan Tuhan
  • Adamina : Seorang perempuan
  • Atira : Manusia yang dekat dengan Tuhannya

Nama bayi perempuan Kristen Protestan ini memiliki makna yang mulia di mana pada nama tersebut. Memuat arti harapan terbaik yang di inginkan oleh kedua orang tua sang anak agar di kemudian hari. Anak yang di miliki nya menjadi manusia yang dekat dengan Tuhannya atau manusia yang taat kepada Tuhannya.

3. Hanna Achazia Deana : Wanita agung yang di turunkan ke dunia dengan sifat yang baik

  • Hanna : Sifat baik yang ada dalam diri seorang manusia
  • Achazia : Seorang wanita mulia
  • Deana : Manusia dengan kedudukan yang tinggi

Nama bayi perempuan Kristen Protestan yang selanjutnya ini memiliki pujian yang di berikan kedua orang tua pada anak yang di miliki nya. Pemilihan nama jenis ini bisa di katakan sangat baik karena pada setiap penggalan dari unsur nama di atas. Mengandung arti kata yang baik pada setiap arti namanya, harapan pemberian nama ini kelak dapat menjadikan anak tersebut sosok yang banyak di cintai.

4. Alessandra Achazia Justina : Seorang wanita mulia menjadi pembela umat manusia

  • Alessandra : Pembela umat manusia
  • Achazia : Seorang wanita yang memiliki kedudukan tinggi
  • Justina : Sifat adil yang di miliki oleh manusia

Satu lagi nama yang memiliki arti yang cukup indah sekaligus menjadi doa pada seorang anak di kemudian hari. Nama dengan menggunakan kaidah agama pastinya aka memuat beberapa hal yang mana dalam hal ini dapat sekaligus menjadi doa pada seorang anak. Begitu juga dalam nama ini selain memuji anak yang menggunakan nama tersebut, arti nama ini juga sekaligus menjadi harapan agar anak tersebut menjadi sosok yang berguna.

5. Adelle Dwi Alexa : Putri kedua yang memiliki keistimewaan yang menjadi penolong umat

  • Adelle : Orang yang mulia dan Tentram
  • Dwi : Putri ke dua
  • Alexa : Pembela umat manusia atau penolong

Jenis nama untuk anak perempuan Kristen Protestan yang satu ini memiliki jenis nama campuran. Yaitu kata atau nama Adelle merupakan nama yang umum di gunakan oleh masyarakat Eropa. Sedangkan untuk kata Dwi sendiri dalam nama di atas merupakan nama lokal yang memiliki arti anak kedua baik laki-laki maupun perempuan. Sedangkan untuk Alexa sendiri merupakan nama yang berasal dari negara Inggris, yang sama-sama membentuk nama indah sekaligus doa kepada seorang anak.

6. Agnes Charissa Jacinda : Perempuan sejati nan suci yang di cintai banyak orang

  • Agnes : Murni dan suci
  • Charissa : Anggun
  • Jacinda : Dicintai banyak manusia

Nama ini menjadi pengharapan sekaligus pujian kepada anak yang baru saja di miliki oleh kedua orang tua. Dalam pemilihan nama ini pada masing-masing nama memiliki unsur yang menarik seperti halnya nama Agnes dan Charissa yang menyimbolkan seorang perempuan sejati. Dimana nama ini sebagai bentuk harapan kedua orang tuanya agar nantinya anaknya menjadi seorang wanita yang sejati.

7. Nathania Alexandra Emery : Anak pemberian Tuhan yang kelak menjadi pemimpin yang bijaksana

  • Nathania : Anak pemberian Tuhan
  • Alexandra : Penolong umat manusia
  • Emery : Pemimpin dengan sifat mulia

Pada nama ini merupakan perwujudtan harapan kedua orang tua terhadap anaknya melalui nama yang di berikan. Kelak nantinya agar anak yang di miliki oleh orang tua tersebut, dapat menjadi seorang pemimpin yang mulia seperti halnya nama yang di miliki nya.

8. Nathania Alisia Yocelin : Perempuan anugerah Tuhan yang memiliki sifat wanita yang sempurna

  • Nathania : Perempuan anugerah Tuhan
  • Alisia : Sifat wanita yang lemah lembu
  • Yocelin : Baik hatinya

Sebenarnya nama ini merupakan nama percampuran menggunakan nama beberapa negara seperti Nathania yang merupakan nama dari Rusia. Sedangkan untuk Alisia merupakan nama Arab, perpaduan nama untuk menggambarkan sifat yang baik tetap bisa anda gunakan dalam hal ini. Serta yang terpenting tidak keluar dari kaidah agama Kristen Protestan yang anda anut nantinya.

Itulah beberapa nama bayi perempuan Kristen Protestan yang nantinya bisa anda gunakan untuk nama anak anda. Nama-nama di atas di pilih berdasarkan nama terbaik untuk menggambarkan sosok seorang wanita seutuhnya pada anak perempuan anda. Semoga beberapa nama di atas dapat membantu anda dalam menentukan nama terbaik.

To top