Nama Bayi Perempuan Islami

15 Nama Bayi Perempuan Islami Modern 3 Kata dan Artinya

Nama Bayi Perempuan Islami Modern 3 Kata – namaperempuan.com. Merangkai nama bayi sekarang ini memang penuh dengan pertimbangan. Terutama mereka yang telah mengetahui jenis kelamin anak yakni perempuan. Tentu hal ini akan mempermudah kita untuk memberinya sebuah nama indah. Dalam Islam disebut bahwa nama merupakan doa. Maka dari itu sudah menjadi kewajiban untuk memberikan nama baik. Nama bayi perempuan islami modern 3 kata ini bisa anda rangkai dari bahasa Jawa, bahasa Indonesia ataupun bahasa Arab.

Nama yang terdiri dari 3 suku kata ini diharapkan memiliki arti yang sesuai dengan apa yang anda inginkan terhadap anak. Ia tumbuh menjadi wanita yang cantik, lembut, solehah dan sabar. Dari rangkaian 3 kata, anda bisa menentukan manakah nama panggilan yang cocok untuknya. Selamat merangkai!

Nama Bayi Perempuan Islami Modern 3 Kata

Inspirasi Nama Bayi Perempuan Islami Modern 3 Kata

1. Annisa Shezan Banafsha.

Arti dari rangkaian nama ini adalah anak perempuan cantik yang selalu memberi harta dan dipenuhi keikhlasan. Annisa dalam bahasa Arab artinya gadis, wanita Shezan artinya cantik dan Banafsha merupakan nama dari putri Adullah Al Rumiyah, wanita yang saleh dan begitu dermawan.

2. Aretha Zayba Almira

Nama ini merupakan nama anak perempuan cantik yang berbudi luhur tinggi dan penuh dengan kemuliaan di dalam hatinya. Aretha berarti saleh dan berbudi tinggi. Zayba artinya cantik dan Almira artinya putri mulia.

3. Azahra Radya Almira

Nama Azahra berarti luar biasa dan pintar. Sementara nama Radya artinya cantik dan menawan. Almira berarti putri mulia. Jika dirangkai, nama ini memiliki arti anak perempuan cantik yang sellau mulia dan dipenuhi dengan kecerdasan di dalam dirinya.

4. Assyfa Yusfina Sandra

Nama bayi perempuan Islami modern 3 kata ini memiliki arti anak perempuan yang selalu diberkahi dan akan menjadi orang yang baik. Ia dipenuhi dengan kedamaian. Assyfa merupakan bentuk lain dari Assyifa yang berarti penawar dan penyembuh. Yusfina artinya diberkahi dan Sandra berarti orang baik. Anda bisa memberinya nama panggilan Assyfa, Fina dan Sandra.

5. Aira Nabila Tanisha

Nama ini merupakan nama cantik yang berarti anak perempuan yang sellau berhasil dalam hidupnya serta dipenuhi degnan kebahagiaan. Nama Aira berarti berhasil dengan baik. Nabila artinya pintar dan cerdik sementara Tanisha berarti kebahagiaan. Nama Aira menjadi nama indah untuk nama panggilannya.

6. Anindira Mysha Fauziyah.

Nama Anindira berarti keberanian. Mysha artinya bahagia selamanya dan Fauziyah berarti kemenangan. Jika dirangkai, nama ini memiliki arti keseluruhan anak perempuan yang selalu bahagia dan memiliki keberanian yang tinggi dan penuh dengan kegemilangan.

7. Ashalina Azahra Raiqa.

Nama Ashalina artinya manis dan menyenangkan. Azahra artinya luar biasa dan pintar sementara Raiqa berarti bersih, suci dan murni. Rangkaian nama bayi perempuan Islami modern 3 kata ini berarti anak perempuan cerdas yang dilahirkan bersih dan sellau menyenangkan hati banyak orang.

8. Faatina Areta Khayira

Nama Faatina berarti cantik dan memikat hati. Areta berarti gadis yang baik dan Khayira artinya utama atau saleh. Bentuk lain dari nama Khayra. Jika dirangkai, keseluruhan nama ini memiliki arti anak perempuan yang cantik dan ia selalu memikat hati banyak orang. Kelak, ia menjadi gadis yang saleh dan juga bijaksana.

9. Felicia Amirah Lashira

Nama bayi perempuan Islami modern 3 kata ini merupakan nama yang berasal dari bahasa Polandia, Arab dan juga Islami. Arti dari nama tersebut adalah anak perempuan cerdas yang akan menjadi pemimpin baik dan dipenuhi dengan berbagai macam kebahagiaan. Felicia berarti bahagia, Amirah artinya pemimpin yang baik dan Lashira artinya sangat cerdas.

10. Galila Areta Shakayla

Arti dari nama Galila adalah agung, mulia dan penting. Aretha artinya berbudi baik dan saleh. Shakayla arti cantik. Jika dirangkai, nama ini memiliki arti anak perempuan yang berwajah cantik dan selalu berbuat baik kepada siapa saja. Ia penuh dengan kemuliaan.

11. Hasna Azkadina Khansa

Nama bayi perempuan islami modern 3 kata ini memiliki arti anak perempuan yang berhidung mancung. Ia baik, salehah dan taat pada agama, kuat seperti pejuang muslimah. Nama Hasna artinya kuat. Azkadina artinya saleh dan taat kepada agama. Sementara nama Khansa artinya hidung yang mancung. Ia merupakan perempuan yang baik serta pejuang muslimah.

12. Khayra Arta Malayeka

Nama Khayra artinya utama dan saleh. Arta berarti uang atau duit dalam bahasa Jawa. Malayeka artinya bidadari. Secara keseluruhan, arti dari nama ini adalah kesalehan seorang bidadari kecil. Ia memiliki hati emas dan begitu dermawan.

13. Kayla Andhifa Almaira

Nama Kayla berarti mahkota. Nadhifa berarti bersih dan Almaira berarti putri raja. Jika dirangkai, nama ini memiliki arti anak perempuan yang bermahkota indah. Ia akan menjadi pemimpin dan dipenuhi dengan kebersihan hati.

14. Nasifa Tisha Zharifa

Arti dari nama ini adalah anak perempuan pembawa kebaikan dan kemashuran. Kelak, ia bisa menjadi seseorang yang berkeinginan kuat dan bersifat adil. Nasifa artinya adil. Tisha artinya seseorang yang berkeinginan kuat dan Zharifa artinya kebaikan atau kemashuran.

15. Nadhira Azmi Falisha

Arti dari nama ini adalah anak perempuan yang berharga. Ia terpilih memiliki keteguhan hati yang begitu luar biasa serta menjadi pembawa kebahagiaan. Nadhira berarti yang berharga atau yang terpilih. Azmi berarti keteguhan hatiku dan Falisha artinya kebahagiaan.

Dari 15 nama bayi perempuan Islami modern 3 kata ini, anda bisa menemukan manakah nama terbaik untuk si kecil. Nama-nama cantik yang anda miliki untuknya menjadi rangkaian doa terbaik. Selain itu, berikan nama panggilan yang mudah diingat.

To top