Nama Bayi Sejarah Pilihan Terbaik Bag 2

1701. Sharlene (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Charlene
1702. Sharman (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sherman (boy), dan bentuk perubahan dari Charmaine (girl)
1703. Sharon (Perempuan – Sejarah): Dari nama tempat dalam alkitab, yaitu dari kalimat ‘mawar dari Sharon’. Digunakan di Amerika dari abad ke 18 (Sharron)
1704. Sharona (Perempuan – Sejarah): Bentuk perluasan Latin dari Sharon, sekarang digunakan di negara berbahasa Inggris
1705. Sharonda (Perempuan – Sejarah): Perluasan dari nama Sharon, yang ditambahkan dengan akhiran -da
1706. Sharron (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sharon
1707. Shaun (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Irlandia Séan. Dan di Kanada digunakan juga sebagai nama untuk perempuan
1708. Shauna (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin dari nama Shaun
1709. Shawn (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Irlandia Séan. Dipakai terutama di Amerika Utara dan di Kanada digunakan juga sebagai nama untuk perempuan
1710. Shawna (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin dari nama Shawn
1711. Shay (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Shea
1712. Shayla (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari nama Sheila
1713. Shayna (Perempuan – Sejarah): Nama modern, diambil dari bahasa Yiddi yang diambil dari nama Jerman Schön(e) ‘cantik’, atau mungkin bentuk lain dari Sheena
1714. Shaz (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Sharon (Shazza)
1715. Shea (Perempuan – Sejarah): Penggunaan lain dari nama keluarga di Irlandia, dalam bahasa Gael Ó Séaghdha ‘keturunan dari Séaghdha’ (Shay, Shaye, Shae)
1716. Sheba (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Bathseba
1717. Sheela (Perempuan – Sejarah): Lafal modern dari Sheila
1718. Sheena (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Síne (Skotlandia atau Irlandia), dan nama Gael yang setara dengan Jane
1719. Sheila (Perempuan – Sejarah): Lafal Inggris dari nama Síle, bentuk Gaelic-Irlandia dari nama Cecily (Sheela, Sheelah, She(e)lagh)
1720. Sheine (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi (bahasa Yiddi): bentuk lain dari Shayna
1721. Shelagh (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sheila
1722. Shelby (Perempuan – Sejarah): Umumnya di Amerika: Dari nama lokal di Inggris Utara. Dipopulerkan oleh panglima yang revolusioner dan gubernur pertama Kentucky, Isaac Shelby (1750-1826)
1723. Shell (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Michelle. Dalam beberapa kasus, kemungkinan merupakan bentuk pendek dari Shelley
1724. Shelley (Perempuan – Sejarah): Pembawa nama ini yang paling terkenal adalah penyair Romantis Inggris, Percy Bysshe Shelley (1792-1822). Nama ini diambil dari salah satu dari sekian banyak nama tempat yang berasal dari bahasa Inggris kuno yang berarti ‘hutan’
1725. Sheree (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Cherie
1726. Sheridan (Perempuan – Sejarah): Penggunaan lain dari nama keluarga, yang dipopulerkan oleh tokoh drama Richard Brinsley Sheridan (1751-1816)
1727. Sherry (Perempuan – Sejarah): Kemungkinan bentuk lain dari Cherie, tetapi sekarang diasosiasikan dengan nama anggur, sherry wine (Sherrie, Sherri)
1728. Sheryl (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Cheryl
1729. Shevaun (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Irlandia Siobhán
1730. Shifra (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi: dari bahasa Yahudi shifra ‘cantik, anggun’. Merupakan nama salah satu istri Firaun yang menentang pembunuhan bayu laki-laki yang baru lahir.
1731. Shilla (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern, perubahan bentuk dari nama Sheila
1732. Shinda (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sindy (Sinda)
1733. Shiphrah (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi: bentuk lain dari Shifra
1734. Shireen (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Shirin
1735. Shirin (Perempuan – Sejarah): Nama Islami, dari bahasa Persia atau Arab, mulai populer di negara berbahasa Inggris (Shirrin)
1736. Shirley (Perempuan – Sejarah): Diambil dari nama beberapa tempat di Inggris yang berasal dari bahasa Inggris Kuno sc?r ‘wilayah’ atau juga ‘cemerlang’ + l?ah ‘hutan’. Dipopulerkan oleh tokoh dalam novel karya Charlotte Bronte, Shirley (1849)
1737. Shona (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Seonag atau Seónaid. Populer sebagai nama orang kulit hitam di Amerika
1738. Shula (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi yang merupakan bentuk pendek dari Shulamit. Dipakai juga oleh orang yang dukan Yahudi di negara berbahasa Inggris. Dipopulerkan oleh seorang karakter opera sabun radio, The Archers
1739. Shulamit (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi yang berarti ‘kedamaian’ (Shulamith, Shulamite)
1740. Siân (Perempuan – Sejarah): Bentuk Wales dari Jane, diambil dari nama Anglo-Normandia Jeanne (Siana, Siani)
1741. Sibb (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Sibyl, populer di abad pertengahan, namun sekarang jarang digunakan
1742. Sibyl (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sybil
1743. Sidney (Perempuan – Sejarah): Dikatakan merupakan nama pada masa kebangsawanan Normandia dari sebuah tempat Saint-Denis di Perancis. Juga merupakan nama seorang penyair dan prajurit, Sir Philip Sidney (1554-86), yang namanya diambil dari nama pulau di Surrey , Inggris Tenggara (dari b (Sydney, Sid)
1744. Sidony (Perempuan – Sejarah): Dari nama Latin Sidonia, bentuk feminin dari Sidonius, yang berarti ‘orang dari Sidon’ (kota di Phoenicia). Diasosiasikan dengan bahasa Yunani sindon ‘kain kafan’. Dipopulerkan oleh dua santo Sidonius yang dihormati di Gereja Katholik (Sidonie)
1745. Siena (Perempuan – Sejarah): Diambil dari nama kota di pusat Italia. Nama ini berasal dari bahasa suku Gaul. (Sienna)
1746. Sierra (Perempuan – Sejarah): Nama Amerika Utara, berasal dari bahasa Spanyol yang menunjukkan pegunungan. Populer di Amerika sejak tahun 1980-an
1747. Sigrid (Perempuan – Sejarah): Dari nama Norwegia Kuno yang berasal dari kata sigr ‘kemenangan’ + fríðr ‘cantik’
1748. Silver (Perempuan – Sejarah): Dari nama logam berharga. Terkadang diberikan kepada bayi yang lahir berambut pirang
1749. Silvestra (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin Latin dari Silvester
1750. Silvia (Perempuan – Sejarah): Dari Legenda Romawi. Rhe Silvia adalah ibu dari si kembar Romulus dan Remus. Namanya kemungkinan berasal dari bahasa Latin silva ‘kayu’.
1751. Simcha (Perempuan – Sejarah): Nama Yahudi: yang berarti ‘kegembiraan’
1752. Simone (Perempuan – Sejarah): Bentuk feminin Latin dari nama Simon, sekarang banyak digunakan di negara berbahasa Inggris
1753. Simran (Perempuan – Sejarah): Nama baru, belum diketahui sejarahnya
1754. Sinda (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sindy
1755. Sindy (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Cindy yang datang tahun 1950 dan banyak digunakan di Amerika
1756. Sinéad (Perempuan – Sejarah): Bentuk Gaelic-Irlandia dari Janet, yang berasal dari nama Perancis Jeanette. Dipopulerkan oleh aktris Irlandia Sinead Cusack (lahir 1948)
1757. Siobhán (Perempuan – Sejarah): Bentuk Gaelic-Irlandia dari Joan, berasal dari nama Anglo-Normandia Jehanne. Dipopulerkan oleh aktris Siobhan McKenna (1923-86) (Shevaun, Chevonne)
1758. Sirebat (Perempuan – Sejarah): Nama Amerika Baru (bentuk lain dari Sarabeth)
1759. Sisi (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Cecillia (Sissy)
1760. Sissy (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Cecilia (Sissey, Sissie)
1761. Sky (Perempuan – Sejarah): Nama yang diambil dari alam (dari bahasa Norwegia kuno sk? ‘awan’). Selama tahun 1960-an dipengaruhi oleh orang-orang hippy dan gerakan flower-power
1762. Skye (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sky, dipengaruhi oleh nama pulau Skye di Hebrides. Berasal dari bahasa Gael
1763. Skylar (Perempuan – Sejarah): Umumnya di Amerika: berasal dari nama Belanda Schuyler ‘sarjana, guru’, dan dipakai untuk menghormati Philip Schuyler (1733-1804) anggota kongres dan tokoh utama dalam Revolusi Amerika
1764. Slaney (Perempuan – Sejarah): Penggunaan lain dari nama keluarga, yang datang baru-baru ini ke Amerika
1765. Sloane (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sloan. Merupakan nama tempat di London Barat, Sloan Square, yaitu tempat para wanita kelas atas yang fashionable
1766. Sly (Perempuan – Sejarah): Umumnya di Amerika: Merupakan nama panggilan untuk aktor Sylvester Stallone. Faktanya kata sly mempunyai arti ‘terampil’ atau ‘berliku’
1767. Sofia (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sophia
1768. Sofie (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sophie
1769. Sondra (Perempuan – Sejarah): Perubahan bentuk dari nama Sandra
1770. Sonia (Perempuan – Sejarah): Nama Rusia, bentuk kesayangan dari Sofya. Digunakan sebagai nama perseorangan di Inggris dan negara lainnya sejak 1920-an
1771. Sonya (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sonia
1772. Soo (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Sue
1773. Sophia (Perempuan – Sejarah): Dari Bahasa Yunani yang berarti ‘bijaksana’. Dipopulerkan di Inggris pada abad 17 dan 18 oleh tokoh pahlawan wanita dalam novel Tom Jones (1749) (Sofia)
1774. Sophie (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Sophia (Sofie, Sophy)
1775. Sorrel (Perempuan – Sejarah): Diambil dari nama tanaman, yang berasal dari bahasa Perancis kuno sur ‘masam’ (Sorrell, Sorell, Sorel)
1776. Sprite (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern dari kata yang menunjukkan mahluk supernatural kecil, nakal namun bijak
1777. Stacey (Perempuan – Sejarah): Stacey dan Stace tercatat sebagai nama perseorangan di Abad Pertengahan. Kemungkinan bentuk kesayangan dari Eustace (Stacy, Stacie, Staci)
1778. Star (Perempuan – Sejarah): Nama modern, bentuk yang setara dengan nama Stella (Starr)
1779. Steff (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Stephanie
1780. Steffany (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Stephanie
1781. Stella (Perempuan – Sejarah): Dari bahasa Latin stella ‘bintang’. Dipopulerkan oleh wanita dari Sir Philip Sidney, Stella.
1782. Steph (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Stephanie
1783. Stephanie (Perempuan – Sejarah): Dari nama Perancis Stéphanie, pengembangan bentuk dari Nama Latin Stephania
1784. Stevie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Stephen dan Stephanie. Pembawa nama ini adalah Stevie Smith (1902-71), dan penyanyi Amerika Stevie Wonder (lahir 1950)
1785. Storm (Perempuan – Sejarah): Nama yang terbentuk di abad 20. nama ini berasal dari kosakata, yang diambil oleh para pengagum Sturm und Drang.
1786. Sue (Perempuan – Sejarah): Bentuk pendek dari Susan, atau Susanna dan Suzanne (Su, Soo)
1787. Sukie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Susan, sangat umum dipakai di abad 18, namun sekarang jarang dipakai. (Sukey)
1788. Summer (Perempuan – Sejarah): Diambil dari kata yang menunjukkan musim. Digunakan di masa modern karena arti yang menyenangkan dan sedang digemari
1789. Sunny (Perempuan – Sejarah): Diambil dari kata yang menggambarkanseseorang yang cemerlang dan ceria
1790. Suparwati (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern dari kata yang menunjukkan makhluk supernatural kecil, nakal namun bijak (Sprite)
1791. Suparwati (Perempuan – Sejarah): Bentuk modern dari kata yang menunjukkan makhluk supernatural kecil, nakal namun bijak
1792. Susan (Perempuan – Sejarah): Bentuk Inggris dari nama Susanna. Pembawa nama ini yang paling populer adalah bintang film Amerika Susan Hayward (1918-75) dan Susan Sarandon (lahir tahun 1946)
1793. Susanna (Perempuan – Sejarah): Nama dari Perjanjian Baru, berasal dari nama Yahudi Shoshana (dari kata shoshan’bunga lily’, yang dalam bahasa Yahudi modern juga berarti ‘mawar’) (Siusan, Siusaidh, Susanne, Suzanne, Zuzanna, Zsuzsanna)
1794. Susannah (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Susanna. Nama ini merupakan nama dari Perjanjian Lama. Susannah merupakan istri dari Joachim
1795. Susie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Susan, atau Susanna(h) dan Suzanne
1796. Suzanne (Perempuan – Sejarah): Bentuk Perancis dari Susanna, dan sekarang digunakan di negara berbahasa Inggris
1797. Suzette (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari nama Perancis, Suzanne, dan sekarang digunakan di negara berbahasa Inggris
1798. Suzie (Perempuan – Sejarah): Bentuk kesayangan dari Susan, atau Susanna(h) dan Suzanne
1799. Sybil (Perempuan – Sejarah): Dari nama golongan peramal wanita kuno yang diilhami oleh Apollo, mereka penyembah berhala yang menolak ajaran Kristus, tetapi diberkati Tuhan dengan pengetahuan kemudian dimasukkan ke dalam surga (Sybilla, Sybille, Sibyl, Sibilla, Sibella)
1800. Sydney (Perempuan – Sejarah): Bentuk lain dari Sidney

To top